spot_img

Pertemuan Bersejarah: Diplomat Jepang Tiongkok dan Korsel di Tokyo

Published on

List Berita – Pertemuan bersejarah para diplomat tinggi dari Jepang, Tiongkok, dan Korea Selatan bertemu di Tokyo pada Sabtu, (22/3/2025).

Pertemuan para diplomat ini, membahas mencari titik temu’ mengenai masalah keamanan dan ekonomi Asia Timur di tengah meningkatnya ketidakpastian global.

“Mengingat situasi internasional yang semakin memburuk, saya yakin kita benar-benar berada pada titik balik sejarah,” kata Menteri Luar Negeri Jepang Takeshi Iwaya.

BACA JUGA  Pameran China Machinery & Electric Brand Show di JIExpo

Dalam penyampaiannya, pada awal pertemuan di Tokyo dengan Menteri Luar Negeri Tiongkok Wang Yi dan Menteri Luar Negeri Korea Selatan Cho Tae-yul.

Ketiga diplomat telah menyepakati untuk mempercepat persiapan untuk pertemuan puncak trilateral di Jepang tahun ini.

Dan juga mencakup pembicaraan tentang bagaimana Tokyo, Beijing dan Seoul dapat mengatasi penurunan angka kelahiran dan populasi yang menua, kata Iwaya dalam pengumuman bersama setelah pertemuan tersebut.

BACA JUGA  Suku Bunga Yen Jepang Menurun Akibat Inflansi Dari AS

Pertemuan pertama, para menteri luar negeri kedua negara sejak 2023 lalu, ini terjadi saat Presiden AS Donald Trump mengakhiri aliansi yang telah berlangsung selama puluhan tahun.

Menurutnya, berpotensi membuka pintu bagi Tiongkok untuk menjalin hubungan lebih dekat, dengan negara-negara yang secara tradisional bersekutu dengan Washington.

“Ketiga negara kita memiliki populasi gabungan hampir 1,6 miliar dan output ekonomi melebihi $24 triliun.

BACA JUGA  Rakyat Butuh Bansos Ekonomi Masih Sulit, Ali Mahsun Menjawab

Dengan pasar kita yang luas dan potensi yang besar, kita dapat memberikan pengaruh yang signifikan,” kata Wang.

Tiongkok, tambahnya, berkeinginan melanjutkan pembicaraan perdagangan bebas dengan negara-negara tetangganya.

<

Serta memperluas keanggotaan, dalam Kemitraan Ekonomi Komprehensif Regional yang beranggotakan 15 negara.

BACA JUGA  Han Duck-soo Presiden Korsel Sementara, Gantikan Yoon Suk Yeol

Namun, masih ada pro dan kontra didalamnya. Beijing berselisih, dengan Tokyo dan Seoul dalam beberapa isu utama.

Termasuk dukungannya terhadap Korea Utara, meningkatnya aktivitas militer di sekitar Taiwan, dan dukungannya terhadap Rusia dalam perangnya dengan Ukraina.

Sekutu AS, Jepang dan Korea Selatan, yang masing-masing menampung ribuan tentara AS, memiliki pandangan yang sama.

BACA JUGA  Kawasan Kepulauan Pasifik, Pemicu Ketegangan Antar Asia

Mereka dengan Washington bahwa China, ekonomi terbesar kedua di dunia, menimbulkan ancaman yang semakin besar terhadap keamanan regional.

Cho mengatakan, dia telah meminta China dalam pertemuan itu untuk membantu membujuk Korea Utara agar meninggalkan senjata nuklirnya.

“Saya berharap, kerja sama militer ilegal antara Rusia dan Korea Utara harus segera dihentikan.

BACA JUGA  Diskusi Ekonomi Pasca Kebijakan AS Bersama KSP dan Aptiknas

Dan bahwa Korea Utara tidak boleh, diberi imbalan atas kesalahannya dalam upaya mengakhiri perang di Ukraina,” tambahnya.

Secara terpisah Iwaya bertemu dengan mitranya dari Tiongkok dan Korea Selatan, termasuk mereka membahas ekonomi tingkat tinggi pertama dengan Beijing dalam enam tahun.

Isu utama bagi Tokyo dalam pembicaraan dengan Beijing adalah larangan impor makanan laut Jepang yang diberlakukan oleh Tiongkok.

BACA JUGA  Tiongkok dan Filipina Sengketa Terumbu Karang

Setelah melakukan pembuangan air limbah, dari pembangkit listrik tenaga nuklir Fukushima yang hancur pada tahun 2023.

Iwaya berkeinginan dan mengonfirmasi komitmen pada Tiongkok yang dibuat pada bulan September.

Untuk mengizinkan impor produk laut, dan juga bertanya tentang perluasan impor produk pertanian Jepang, termasuk daging sapi dan beras.

BACA JUGA  Pemimpin Hamas Tewas, Terbunuh di Qatar Akibat Serangan Udara

“Saya menekankan bahwa, betapa pentingnya untuk memprioritaskan penyelesaian masalah-masalah yang dapat ditangani sejak dini, pungkasnya. (Dilansir Reuters-RED).

BACA JUGA  Kloop Tim "Liverpool" Mampu Menghadapi West Ham

Latest articles

Hubungan Seks Bebas, Kepolisian Berhasil Ungkap Jaringan Pelaku

Kalbar, listberita.id - Hubungan seks bagi mereka yang berumahtangga, hal yang dianjurkan oleh agama. Namun...

Big Cola Minuman Ringan Jalin Kemitraan Manchester City

List Berita - Big Cola minuman segar unggulan dari PT AJE Indonesia adalah, produsen...

Waspada Orang Licik di Sekitar Anda, Hindari Keberadaan Mereka

Opini, listberita.id - Ditengah-tengah masyarakat, kita seringkali dihadapkan, dengan pribadi orang yang licik atau...

Lelap Tidur Keluarga Marwis Mendadak Menakutkan, Perampok Gasak Hartanya 1.5Miliar

Sumbar, listberita.id - Dikeheningan malam keluarga Marwis sedang terlelap tidur penuh kedamaian, mendadak berubah...

More like this